Rabu, 05 Oktober 2011

PERANGKAT TAMBAHAN


TV TURNER
Pengertian TV tunner adalah komponen komputer  yang memungkinkan sinyal televisi dapat diterima oleh sebuah komputer . Kebanyakan TV tuner juga berfungsi sebagai video capture , yang memungkinkan mereka untuk merekam program televisi ke sebuah hard disk . selain bias dipasang di sebuah PC, ada juga TV tuner khusus yang juga bias dipasang di laptop. Harga TV tunner sekarang juga terbilang murah dibanding anda harus membeli sebuah televise. Selain praktis tv tunner juga dilengkapi remote control juga. Anda bias memilih mau yang eksternal maupun internal.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar